Kemampuan Net Profit Margin Dalam Memprediksi Perubahan Laba
(1) Universitas Dharma AUB Surakarta
(2) Universitas Dharma AUB Surakarta
(3) Universitas Dharma AUB Surakarta
(*) Corresponding Author
Abstract
Publikasi terkait laba industri sering kali mejadi pusat perhatian berbagai pihak dengan bermacam kepentingan. Laba perusahaan batu bara kerap mengalami perubahan, maka dari itu perusahaan perlu memperhatikan laba dengan melakukan prediksi melalui rasio keuangan. Riset ini dilakukan untuk menguji profitabilitas, likuiditas, aktivitas, dan ukuran perusahaan terhadap perubahan laba pada perusahaan sub sektor pertambangan batu bara di BEI. Periode yang digunakan mencakup 3 (tiga) tahun mulai dari 2019-2021. Pendekatan kuantitatif dipilih dalam penelitian ini dengan populasi 25 perusahaan yang sudah dan masih resmi di BEI. Penggunaan teknik purposive sampling dipilih sehingga diperoleh sampel sebanyak 16 perusahaan dan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil uji dari riset ini adalah (1) Profitabilitas berpengaruh terhadap perubahan laba, (2) Likuiditas tidak berpengaruh terhadap perubahan laba, (3) Aktivitas tidak berpengaruh terhadap perubahan laba, (4) Ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap perubahan laba.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amalina, N., & Sabeni, A. (2014). Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba : ( Studi Empiris Pada Perusahaaan Manufaktur Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2008-2011). Diponegoro Journal of Accounting, 3(1), 1–15.
Bestari, N. P. (2021, March 25). Retrieved from cnbcindonesia.com: https://www.cnbcindonesia.com
Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2006). Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.
Fatimah, Z., & Kardi. (2022). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Perubahan Laba pada Perusahaan Garment yang terdaftar di BEI ( Periode 2015-2019 ). Jurnal Kajian Akuntansi Dan Auditing, 17(1), 39–49.
Halim, A., & Hanafi, M. M. (2009). Analisis Laporan Keuangan. (Edisi Keenam, Ed.) Yogyakarta: UPP AMP YKPN.
Harjito, D., & Martono. (2014). Manajemen Keuangan. Yogyakarta: EKONISIA.
Jogiyanto. (2000). Teori Portofolio dan Analisis Investasi (Edisi Kedua ed.). Yogyakarta: BPFE-UGM.
Kasmir. (2014). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.
Kemenkeu. (2022, September 12). Retrieved from Kemenkeu: http://www.dkjn.kemekeu.go.id
Meilanova, D. (2020, September 14). Retrieved from Bisnis.com: http://ekonomi.bisnis.com
Nyoman, I., & Putra, K. A. (2012). Pengaruh Rasio-Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal Akuntansi & Bisnis AUDI, 2, 7.
Prasetyo, E., & Arisanti, P. (2021). Analisis Likuiditas , Profitabilitas , dan Ukuran Perusahaan terhadap Perubahan Laba pada Perusahaan Manufaktur Sektor Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI menjadi ketat yang dapat berefek pada ketidakstabilan laba yang diperoleh. Indonesian Journal of Applied Accounting and Finance, 1(2), 141–152.
Suryahadi, A. (2022, November Rabu). Retrieved from Kontan.co.id: https:amp.kontan.co.id
Suryahadi, A. (2022, November). Retrieved from Kontan.co.id: http://amp.kontan.co.id
Susanti, I. D. N., & Widyawati, D. (2016). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Perubahan Laba Perusahaan Farmasi di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 5(3), 1–16.
Ulfa, A. M., & Retnani, E. D. (2018). Pengaruh Kinerja Keuangan, Ukuran Perusahaan, Tingkat Inflasi dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Perubahan Laba. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 7(3), 1–17.
https://www.idx.co.id
Article Metrics


Refbacks
- There are currently no refbacks.
AKTUAL ©  Jurnal of Accounting and Financial |  |