FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE
(1) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Adi Unggul Bhirawa Surakarta
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Adi Unggul Bhirawa Surakarta
(*) Corresponding Author
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memberikan bukti empiris pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Food and Beverage yang terdataftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 26 Perusahaan. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sehinggadiperoleh sampel berjumlah 13 Perusahaan.Analisis data yang digunakan adalah Uji Asumsi Klasik, Uji hipotesis dan Analisis Regresi Linier Berganda.Hasil pengujian hipotesis membuktikan bahwa variabel Profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Struktur Modal perusahaan, variabel Likuiditas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Struktur Modal perusahaan, variabel Struktur Aktiva berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Struktur Modal dan Pertumbuhan Penjualanberpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Struktur Modal perusahaan. Hasil Ujimenunjukkan variabel Profitabilitas, Likuiditas, Struktur Aktiva, dan Pertumbuhan Penjualan mampu menjelaskan sebesar 55,4% terhadap variabel Struktur Modal perusahaan sedangkan sisanya 44,6% dijelaskan oleh sebab-sebab lain.
Kata kunci:Profitabilitas, Likuiditas, Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan dan Struktur Modal
Full Text:
UntitledReferences
DAFTAR PUSTAKA
Armelia, S. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Likuiditas Dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal Perusahaan Manufaktur Go Publik (Studi Sektor Kosmetik Dan Keperluan Rumah Tangga). JOM FISIP Vol.3 .
Bagus, R. S. (2011). Menentukan Setruktur Modal Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Dinamika Keuangan dan Perbankan , 172-182, Vol.3, No ISSN: 1979-4878.
Bringham, Eugene, F., & Houtson, F. (2011). Dasar-dasar Manajemen Keuangan, Edisi 11. Penerjemah Ali Akbar Yulianto. Jakarta: Salemba Empat.
Dewiningrat, A. I., & Mustanda, I. K. (2018). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Pertumbuhan Penjualan, dan Struktur Aset Terhadap Struktur Modal. E-jurnal Manajemen Unud , 3471-2501, Vol.7, No.7.
Gumintang, N. S., & Akmalia, A. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Resiko Bisnis, dan Struktur Aktiva Terhadap Struktur Modal (Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2015). Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta .
Guna, M. A., & Samporno, R. D. (2018). Analisis Faktor-faktor Yang Memepengaruhi Struktur Modal (Studi Pada Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2016). Diponegoro Journal Of Management , 1-12 Vol.7, No.2.
http://m.kontan.co.id/news/perluas-pabrik-nestle-indonesia-investasikan-rp-14-triliun.
http://www.pikiran-rakyat.com/ekonomi/2019/08/01/pertumbuhan-industri-makanan-dan-minuman-sumbang-635-terhadap-pdb-nasional.
Husnan, & Pujiastuti, E. (2012). Manajemen Keuangan, Edisi Keenam. Yogyakarta: STIM YKPN.
Kurniasari, M. (2018). Pengaruh Profitabilitas Resiko Bisnis, Struktur Aktiva, Ukuran Perusahaan dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal (Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Indeks Saham Syariah Indonesia Tahun 2013-2017). Universitas Muhammadiyah Surakarta .
Sartono, A. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi, Edisi 4. Yogyakarta: BPFE.
Article Metrics
Abstract views: 539 | Untitled views: 391Refbacks
- There are currently no refbacks.
ADVANCE © Journal of Accounting |