PENGARUH SUNSET POLICY DAN TAX AMNESTY TERHADAP KEPATUHAN WAJIP PAJAK ORANG PRIBADI DALAM MELAKUKAN KEWAJIBAN PERPAJAKAN
(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji signifikansi pengaruh Sunset Policy dan Tax Amnesty terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Wajib Pajak Orang Pribadi yang terdaftar pada KPP Pratama Surakarta, dengan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden. Metode pengambilan sampel dengan cara convenience sampling dan pengambilan sampel menggunakan rumus slovin. Alat analisis yang digunakan meliputi uji validitas dan uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji regresi linier berganda, uji koefisien determinasi (R2), dan uji t. Hasil uji validitas menunjukkan bahwa semua pernyataan dinyatakan valid, uji Reliabilitas menunjukkan bahwa semua pernyataan dinyatakan reliabel. Uji asumsi klasik menunjukan bahwa data dalam penelitian ini terdistribusi secara normal, tidak terjadi multikolinieritas dan heterokesdesitas. Berdasarkan hasil penilitian regesi linier berganda membuktikan bahwa variabel sunset policy dan tax amnesty berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi khususnya dalam kewajiban perpajakan.
Kata kunci : sunset policy, tax amnesty dan kepatuhan wajib pajak orang pribadi.
Full Text:
PDFReferences
Andreoni, J., Brian, E., & Jonathan, F. (1998). Kepatuhan Pajak. Journal of Economic, 36, 818–860.
Fikriningrum, W. K., & Syafruddin, M. (2012). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Wajib Pajak Orang Pribadi dalam memenuhi kewajiban membayar pajak (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Semarang Candisari). Journal of Accounting, 1, 1–15.
Fuadi, arabella oentari, & Mangoting, Y. (2013). Pengaruh Kualitas Pelayanan Petugas Pajak , Sanksi Perpajakan dan Biaya Kepatuhan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak UMKM. Tax & Accounting Review, 1.
Ghozali, Imam. (2012). Aplikasi analisis multivariante dengan program IBM SPSS 20: Penerbit Universitas Diponegoro.
Jatmiko, agus nugroho. (2006). Penngaruh sikap wajib pajak pada pelaksanaan sanksi denda, pelayanan fiskus dan kesadaran perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib pajak ( Studi Empiris Terhadap Wajib Pajak Orang Pribadi di Kota Semarang ). Universitas Diponegoro.
Jotopurnomo, C., & Mangoting, Y. (2013). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak , Kualitas Pelayanan Fiskus , Sanksi Perpajakan , Lingkungan Wajib Pajak Berada terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di Surabaya. Tax&accounting Review, 1, 50–54.
Kiryanto (2000). Analisis Pengaruh Penerapan Struktur Pengendalian Intern Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak bada Dalam Memenuhi Kewajiban Pajak Penghasilannya. EKOBIS, Vol. 1 No. 1, p. 41 – 52
Mardiasmo. (2011). Perpajakan. Yogyakarta: Andi.
Mutia, S. P. T. (2014). Pengaruh Sanksi perpajakan, Kesadaran perpajakan, Pelayanan fiskus, dan Tingkat pemahaman terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Universitas Negeri Padang.
Ngadiman, & Huslin, D. (2015). Pengaruh Sunset policy, Tax Amnesty, Dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak ( Studi Empiris di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Kembangan ). Jurnal Akuntansi, XIX (02), 225–241.
Nugroho, adi rahman. (2012). Faktor-faktor yang mempengaruhi kemauan untuk membayar pajak dengan kesadaran membayar pajak sebagai variabel intervening (Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Pekerjaan Bebas Yang Terdaftar Di KPP Pratama Semarang Tengah Satu). skripsi. Universitas Diponegoro.
Pancawati, H., & Nila, Y. (2011). Faktor-faktor yang mempengaruhi kemauan membayar pajak. Dinamika Keuangan Dan Perbankan, 3, 126–143.
Rohmawati, A. N., & Rasini, N. K. (2012). Pengaruh Kesadaran, Penyuluhan, Pelayanan, dan Sanksi Perpajakan pada Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Universitas Udayana.
Setyonugroho, H. (2012). Faktor-faktor yang mempengaruhi kemauan untuk membayar pajak Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Surabaya Tegalsari. Skripsi. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.
Soemarso S.R. (1998). Dampak Reformasi Perpajakan 1984 Terhadap Efisiensi Sistem Perpajakan Indonesia. Ekonomi dan Keuangan Perpajakan di Indonesia, Vol. XLVI No. 3, p. 333 – 368
Suandy, E. (2014). Hukum Pajak (6th ed.). Jakarta: Salemba Empat.
Sugiyono. (2012). Statistik untuk Penelitian. Bandung: Penerbit CV Alfabeta.
Suyatmin. (2004). pengaruh sikap wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak dalam pembayaran PBB. Tesis. Universitas Diponegoro.
Uma Sekaran (2006). Metodologi Penelitian untuk bisnis. Penerbit Salemba Empat.
Utami, S.R., Andi, dan Soerono, A.N. (2012). Pengaruh Faktor-Faktor Eksternal Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Di Lingkungan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Serang. Simposium Nasional Akuntansi XV, Banjarmasin.
Tiraada, tryana A. . (2013). Kesadaran perpajakan, Sanksi Pajak, Sikap Fiskus terhadap kepatuhan WPOP di Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Emba, 1, 999–1008.
Widayati, & Nurlis. (2010). faktor-faktor yang mempengaruhi kemauan untuk membayar pajak wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Simposium Nasional Akuntansi XIII Purwokerto, 1, 1–23.
DOI: https://doi.org/10.36587/probank.v3i2.381
Article Metrics
Abstract views: 764 | PDF views: 697Refbacks
- There are currently no refbacks.
© ProBank: Jurnal Ekonomi dan Perbankan | View Probank Stats |