Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan pada STMKG (Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika), Pondok Aren - Tangerang Selatan
(1) Program Studi Manajemen, Universitas Pamulang,Tangerang Selatan
(*) Corresponding Author
Abstract
Manajemen sangatlah berkembang pesat pada saat ini. Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor terpenting yang mempengaruhi keberhasilan suatu perusahaan. Penerapan manajemen juga sangat penting dalam dunia kerja. Adanya beberapa permasalah yang dihadapi STMKG (Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika) Pondok Aren - Tangerang Selatan diantaranya faktor kepemimpinan dan pemberian motivasi kepada karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji kembali pengaruh kepemimpinan dan motivasi terhadap kinerja karyawan. Sifat penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel melibatkan 65 responden karyawan yang bekerja di STMGK Pondok Aren. Metode analisis data menggunakan regresi berganda. Penelitian ini memberikan temuan bahwa Kepemimpinan dan Motivasi masing-masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dan juga secara simultan. Kepemimpinan dan Motivasi memberikan kontribusi yang kuat dalam membentuk Kinerja Karyawan di STMKG (Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika), Pondok Aren - Tangerang Selatan sebesar 80 persen.
Kata Kunci: kinerja karyawan, kepemimpinan motivasi.
Full Text:
PDFReferences
Ardhini, K. F., Sasmita, J., & Ibrahim, R. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Koperasi Karyawan Minyak Caltex di Rumbai Pekanbaru. JOM FEKON, 1(2).
Daryanto, A., & Daryanto, K. (2005). Model Kepemimpinan dan Pemimpin Agrobisnis Masa Depan. Retrieved Juli 2020, from http://www.pemimpinmasadepan.com/index.pnp/Dcetak/0604/243322.htm
Duraisy, B. R. (n.d.). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Retrieved 2020, from Academia: https://www.academia.edu/13180603/KEPEMIMPINAN_DAN_PERILAKU_ORGANISASI
Fahrurrozi, M., Soekiman, J. S., Gheta, A. P., Sudaryana, Y., & Husain, T. (2020). Business to Business ecommerce and role of Knowledge Management. TEST Engineering & Management, 82, 16347-16357.
Gibson, J. L., Ivancevich, J. M., & Donnelly, J. H. (2010). Organizations: Behaviour, Structure and Process. Boston: McGraw-Hill.
Hasibuan, M. S. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (Cetakan ke-18) (Revisi ed.). Jakarta: PT Bumi Aksara.
Husain, T., & Budiyantara, A. (2020). Analysis of Control Security and Privacy Based on e-Learning Users. SAR Journal, 3(2), 51-58.
Kaptein, M. C., Nass, C., & Markopoulos, P. (2010). Powerful and consistent analysis of likert-type rating scales. In E. Mynatt (Ed.), CHI '10: Proceedings of the SIGCHI Conference on Human Factors in Computing Systems (pp. 2391–2394). Atlanta Georgia USA: SIGCHI
Khristiana, Y., & Octaviani, A. (2019). Pengaruh Keputusan Pembelian Melalui Online Shopping Pada Mahasiswa STIE AUB Surakarta. EXCELLENT, 6(1), 29-36.
Margareth, H. (2012). Pengaruh Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan (Kasus pada Divisi Network Management PT Indosat, Tbk.). Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial. Jakarta: Universitas Bakrie.
Masram, & Mu'ah. (2015). Manajemen SUMBER DAYA MANUSIA (Cetakan Pertama). (Emjy, Ed.) Sidoarjo: Penerbit Zifatama Publisher.
Nawawi, H. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Bisnis Yang Kompetitif. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
Panggabean, M. S. (2016). Modul 1: Sifat Dasar Manajemen Sumber Daya Manusia (EKMA 5207). Tangerang Selatan: Universitas Terbuka.
Pradana, M. A. (2013). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional dan Transaksional terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Tetap PT. MUSTIKA BAHANA JAYA, Lumajang). Jurnal Administrasi Bisnis, 4(1), 1-11.
Price, W. (2006). Patofisiologi Vol 2; Konsep Kllinis Proses-proses Penyakit. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran.
Putra, A. K. (2016). Penerapan Teori Motivasi Maslow di Perusahaan Daerah (Perusda) Aneka Usaha Purwerejo. Yogyakarta: STIE Widya Wiwaha.
Quintania, M. (2019). The Relationships between Teacher Competence, School Facilities, Competence of Dormitory Tutors and Dormitory Facilities According to the Student Perceptions and Performance (Case Study on SMP Kharisma Boarding School, Tangerang - Banten). European Exploratory Scientific Journal, 3(3), 1-8.
Robbins, S. P., & Coulter, M. (2016). Manajemen (Jilid 1 dan 2) (13 ed.). (B. Sabran, & W. Hardani, Trans.) Jakarta: Erlangga.
Saleh, A. S., US, K. A., & Kamal, M. (2019). Kompetensi Pemimpin Membangun Ruh Al-Jama’ah Dalam Sistem Manajemen Pendidikan Islam. NUR EL-ISLAM : Jurnal Pendidikan Dan Sosial Keagamaan, 6(2), 116-143.
Sani, A., Pusparini, N. N., R., R., Khristiana, Y., Zailani, A. U., & Husain, T. (2020). E-Business Adoption Models in Organizational Contexts on The TAM Extended Model: A Preliminary Assessment. 8th International Conference on Cyber and IT Service Management (CITSM 2020). Pangkalpinang: UIN Syarif Hidayatullah.
Sani, A., Wiliani, N., & Husain, T. (2019). Spreadsheet Usability Testing in Nielsen’s Model among Users of ITSMEs to Improve Company Performance. European Journal of Scientific Exploration, 2(6), 1-9.
Sudaryana, Y. (2012). Analisis Perencanaan Strategi Kinerja Ukm Dalam Upaya Menciptakan Keunggulan Bersaing. Majalah Forum Ilmiah, 16(01), 72-80.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Evaluasi: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi. Bandung: CV. Alfabeta.
Supranto, J., & Limakrisna, N. (2019). Petunjuk Praktis Penelitian Ilmiah untuk Menyusun Skripsi, Tesis dan Disertasi (5 ed.). Bogor: Penerbit Mitra Wacana Media.
Yunus, E. (2016). Manajemen Strategis. (A. A. Christian, Ed.) Yogyakarta: CV Andi Offset.
Article Metrics
Abstract views: 407 | PDF views: 265Refbacks
- There are currently no refbacks.
© Journal of Marketing and Commerce |