Pengaruh Servant Leadership Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Angkasa Pura Support Area MRT Cabang Jakarta
(1) Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
(2) Universitas Pamulang, Tangerang Selatan
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini mengkaji pengaruh kepemimpinan yang berfokus pada servant leadership dan motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan baik secara parsial maupun simultan. Jenis penelitian ini adalah asosiatif dengan pendekatan kuantitatif, subyek penelitian yaitu keseluruhan karyawan perusahaan sebanyak 50 orang yang ditetapkan menjadi sampel akhir. Jenis data berasal dari sumber primer dan observasi menggunakan perangkat kuesioner. Teknik analisis data pada penelitian menggunakan regresi berganda. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan atas Motivasi Kerja, sementara Servant Leadership tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan di PT Angkasa Pura Support Area MRT Cabang Jakarta. Servant Leadership dan Motivasi Kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan di PT Angkasa Pura Support Area MRT Cabang Jakarta secara simultan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Darmadi, & Setiawan, R. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Tirta Varia IntipPratama Daan mogot Jakarta Pusat. KREATIF: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 7(2), 73-83. http://dx.doi.org/10.32493/jk.v7i2.y2019.p73-83
Fahmi, I. (2022). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia Teori dan Aplikasi (Cetakan 3). Bandung: Alfabeta.
Fathurrahman, P., & Sutikno, S. (2007). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: PT. Refika Aditama.
Fitriyah, L., & Jauhar, M. (2014). Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: Penerbit Prestasi Pustakaraya.
Hasibuan, M. S. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Revisi., Cetakan ke-1). Jakarta: Bumi Aksara.
Husain, T., & Budiyantara, A. (2020). Analysis of Control Security and Privacy Based on e-Learning Users. SAR Journal, 3(2), 51-58. https://doi.org/10.18421/SAR32-01
Husain, T., Ardhiansyah, M., & Fathudin, D. (2021). Confirmatory factor analysis: Model testing of financial ratio's with decision support systems approach. International Journal of Advances in Applied Sciences (IJAAS), 10(2), 115-121. https://doi.org/10.11591/ijaas.v10.i2.pp115-121
Ishkak, I. (2022). Peran Charismatics Leadership Atas Kepuasan Kerja Dan Dampaknya Pada Kinerja Guru. Journal of Management, Business And Education, 9(2), 145-155. https://doi.org/10.36587/exc.v9i2.1360
Mangkunegara, A. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan (Cetakan ke-14). Bandung: PT. Remaja RosdaKarya.
Mukrodi, & Komarudin. (2017). Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi terhadap Kepuasan Kerja karyawan di PT Asuransi Jiwa Mega. KREATIF | Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 4(2), 124-139. http://dx.doi.org/10.32493/jk.v4i2.y2017.p%25p
Nendah, Mulyatini, N., & Yustini, I. (2020). Pengaruh Servant Leadership terhadap Komitmen Organisasi (Studi pada Pegawai DISPARBUD Kabupaten Pangandaran). Business Management and Entrepreneurship Journal, 2(4), 63-79.
PPM SoM. (2022, Desember 7). Prinsip Manajemen: Pengertian dan Penerapan. Retrieved Januari 2023, from Artikel Manajemen: https://ppmschool.ac.id/prinsip-manajemen/
Rachman, T. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan (Cetakan 1). (R. Sikumbang, Ed.) Bogor: Ghalia Indonesia.
Rakasiwi, I. D., & Rahyuda, A. G. (2017, Juli). Pengaruh Servant Leadership Terhadap Organizational Citizenship Behaviour Dengan Mediasi Trust In Leadership Pada Karyawan The Lodek Villas. Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan, 13(2), 107-119. https://dx.doi.org/10.31940/jbk.v13i2.701
Rivai, V., & Sagala, E. J. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan: Dari Teori ke Praktik (Edisi 2, Cetakan ke-5). Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.
Robbins, S. P., & Coulter, M. (2019). Manajemen (Jilid 2) (13th Ed.). (A. Maulana, Ed., B. Sabran, & D. B. Putera, Trans.) Jakarta: Erlangga.
Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2014). Perilaku Organisasi – Organizational Behavior (12th Ed.). (D. Angelica, R. Cahyani, & A. Rosyid, Trans.) Jakarta: Erlangga.
Rosmaini, & Tanjung, H. (2019). Pengaruh Kompetensi, Motivasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 1-15. https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i1.3366
Selanno, H. (2014). Faktor Internal yang Mempengaruhi Perilaku Organisasi. Jurnal Populis, 8(2), 44-56.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Evaluasi: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi. Bandung: CV. Alfabeta.
Sutrisno, E. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (Cetakan ke-11). Jakarta: Prenada Media Gorup.
Thufail, N. M. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja dan Dukungan Organisasi terhadap Komitmen Organisasi dan Dampaknya pada Kinerja Karyawan (Studi Kasus Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Jakarta Fatmawati). Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Perbankan Syariah. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah.
Yukl, G. (2010). Kepemimpinan Dalam Organisasi (Edisi Kelima). (B. Supriyanto, Trans.) Jakarta: PT. Indeks.
DOI: https://doi.org/10.36587/exc.v10i2.1574
Article Metrics


Refbacks
- There are currently no refbacks.
International Standard Serial Number |
Journal Excellent |
Excellent (print ISSN 1979-2700 and online ISSN 2747-2833) is published by the Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Adi Unggul Bhirawa, Indonesia. The content of this website is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License |
©  Excellent |